CARI RESEP ANDA DI SINI

Rabu, 14 Oktober 2020

Cara buat Minuman Es Pisang Ijo makassar

Es pisang ijo enak segar dan menawan. Oh ya es pisang hijau ini merupakan salah satu minuman khas asli kota makasar sulawesi sewlatan. Namun demikian es ijo ini sudah banyak dijual di berbagai kota di Indonesia termasuk jakarta.

Tampilan es pisang ijo yang segar ini tentu saja mendorong semua orang untuk mencoba kesegaran es makassar ini. Berita baiknya sebenarnya anda bisa kok membuat sendiri. Sehingga bisa ikut merasakan betapa mudahnya cara bikin es pisang ijo makassar ini.

Bahan bahan :

- 50 gram tepung sagu

- 1/2 sdt garam

- 6 buah pisang raja matang

- 175 gram tepung beras, ayak

- 100 ml air daun suji

- 300 ml air

Cara membuat kue sagu keju

Bahan Pelengkap:

- susu kental manis

- serutan keju cheddar

- sirup strawberry

- cokelat meses

- es serut

es pisang ijo

Cara mudah membuat jus buah

Cara membuat es pisang ijo

1. Campurkan tepung beras, garam, daun suji, dan air. Panaskan dengan api kecil sembari tetap aduk rata hingga mendidih dan adonan lembut. Angkat.

2. Masukkan tepung sagu sedikit demi sedikit, aduk hingga kalis.

3. Bagi adonan menjadi enam. Bulatkan kemudian tipiskan hingga ketebalan 1/2 cm.

4. Balut masing-masing pisang dengan adonan hingga tertutup rata. Kemudian rebus dalam air mendidih hingga mengapung. Angkat dan dinginkan.

5. Sajikan, beri tambahan es serut, sirup, susu kental manis, serta keju, dan meses.

Cara membuat kue semprit renyah enak

Tidak ada komentar:

Posting Komentar